PORTAL NEWS -- Ketua Badan Pengawas Pemilu, Rahmat Bagja, mengatakan, pihaknya akan mengusut isu dugaan kecurangan pengalihan suara partai politik (parpol) kecil seperti Partai Perindo, Partai Gelora, Partai Ummat, Partai Buruh, ke Parpol tertentu pendukung Istana, kian menguat selama beberapa waktu terakhir.
Ada dugaan-dugaan demikian, sedang diperiksa oleh Bawaslu. Proses-proses ini sedang kita lakukan penanganan pelanggarannya," kata Rahmat di Kantor Bawaslu RI, Jakarta Pusat, Selasa 27/2/2024
Bawaslu kata Rahmat, juga telah memberikan rekomendasi kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI u…
Ada dugaan-dugaan demikian, sedang diperiksa oleh Bawaslu. Proses-proses ini sedang kita lakukan penanganan pelanggarannya," kata Rahmat di Kantor Bawaslu RI, Jakarta Pusat, Selasa 27/2/2024
Bawaslu kata Rahmat, juga telah memberikan rekomendasi kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI u…