√ Bupati Luwu Serahkan SK PPPK, Eks Honorer KII Berterima KasihPortal News - Mengabarkan Untuk Semua

Iklan

Kabupaten Luwu

Bupati Luwu Serahkan SK PPPK, Eks Honorer KII Berterima Kasih

Monday, 28 August 2023, 05:27 WIB Last Updated 2023-08-30T09:37:59Z
PORTAL NEWS -- Bupati Luwu, Basmin Mattayang menyerahkan SK Pengangkatan kepada 87 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi 2022 dilapangan upacara kompleks perkantoran Pemkab Luwu, Senin (28/8/2023).
87 orang PPPK yang menerima SK Pengangkatan terdiri dari 59 formasi guru dan 28 dari formasi tenaga teknis lingkup pemerintah Kabupaten Luwu.
Dari 28 orang penerima SK Pengangkatan PPPK formasi tenaga teknis, salah seorang diantaranya adalah Asrul, Ketua Honorer Eks Kategori II (KII), yang sehari-harinya bertugas di dinas Kominfo Statistik dan Persandian sebagai Content Crea…
Silahkan Komentar Anda

Tampilkan


TERKINI


×
PORTAL ONGOOGLE NEWS