Luwu,
Portal News - Sekretaris Daerah Kabupaten Luwu, H. Sulaiman memaparkan 8 aksi
konvergensi program percepatan penurunan stunting terintegrasi di Kabupaten
Luwu tahun 2021 pada Konvergensi Lintas Sektor/Lintas Program Dalam Upaya
Percepatan Perbaikan Gizi Masyarakat di Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan.Dalam
paparannya, Sulaiman menjelaskan langkah-langkah yang dilakukan Pemerintah
Kabupaten Luwu dalam rangka pencegahan dan percepatan penurunan angka stunting.
Dukungan stakeholder dan semangat kerja Tim Penggerak PKK menjadi salah satu
kunci pelaksanaan 8 aksi.“Data
prevalensi stunting Ka…
Sekda Luwu Paparkan Program Percepatan Penurunan Stunting
Redaksi PortalNews
Kamis, 19 Mei 2022, Mei 19, 2022 WIB
Last Updated
2022-11-28T21:12:38Z
Berita Berikutnya :
memuat...
Terima kasih sudah berkunjung, semoga informasi yang dibagikan dapat bermanfaat.
Bagi pembaca yang ingin berkontribusi mengirim rilis silahkan Hubungi redaksiportalnews@gmail.com.
Silahkan Komentar Anda