PORTAL NEWS -- Sebagai venue resmi Liga 3 Sulawesi Selatan, kondisi lapangan Kostrad Kariango Maros yang becek dan berlumpur di musim penghujan, mulai banyak dikeluhkan klub peserta dan juga netizen.
Liga 3 Putaran Provinsi Sulsel sudah berjalan selama kurang lebih hampir 1 bulan, dimana setiap hari ada 2 match yang disajikan. Setelah melewati putaran pertama, kini berada di putaran kedua dimana ada 12 klub berlaga untuk mendapatkan tiket ke putaran selanjutnya, yakni babak 8 besar.
Menanggapi sorotan tersebut, Sekum Asprov PSSI Sulsel, Ahmadi Jafri saat dihubungi via telepon, Jumat siang (2/2…
Liga 3 Putaran Provinsi Sulsel sudah berjalan selama kurang lebih hampir 1 bulan, dimana setiap hari ada 2 match yang disajikan. Setelah melewati putaran pertama, kini berada di putaran kedua dimana ada 12 klub berlaga untuk mendapatkan tiket ke putaran selanjutnya, yakni babak 8 besar.
Menanggapi sorotan tersebut, Sekum Asprov PSSI Sulsel, Ahmadi Jafri saat dihubungi via telepon, Jumat siang (2/2…