Luwu,
Portal News – Pemerintah Kabupaten Luwu dalam hal ini Badan Kepegawaian dan
Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) menyelenggarakan Bimbingan Teknis
(Bimtek) tindak lanjut Penyetaraan Jabatan Pengawas Kedalam Jabatan Fungsional
di aula Wisma Anda, Kelurahan Tanamanai, Kecamatan Belopa. Senin (23/5/2022).Kegiatan
Bimtek ini dibuka langsung Sekrerataris Daerah Kabupaten Luwu, H Sulaiman. Turut
Hadir dalam kegiatan tersebut, Kepala Dinas Pertanahan, Rudi R Dappi, Kadis
Pertanian, Albaruddin Andi Picunang, Sekretaris Dinas Kominfo, Hj Kurniati dan
para pejabat fungsional selaku peserta.D…
Arahan Presiden, BKPSDM Luwu Gelar Bimtek Penyetaraan Jabatan Fungsional
Redaksi PortalNews
Senin, 23 Mei 2022, Mei 23, 2022 WIB
Last Updated
2022-11-24T07:33:19Z
Berita Berikutnya :
memuat...
Terima kasih sudah berkunjung, semoga informasi yang dibagikan dapat bermanfaat.
Bagi pembaca yang ingin berkontribusi mengirim rilis silahkan Hubungi redaksiportalnews@gmail.com.
Silahkan Komentar Anda