Palopo, Portal News - Diduga oknum anggota DPRD Kota Palopo
terlibat dalam kasus pencurian listrik, hingga mengakibatkan kerugian negara.Dilokasi kejadian, pihak Perusahaan Listrik Negara (PLN)
menemukan bentangan kabel sepanjang 1.000 meter yang masih terpasang, dan kabel
tersebut dilepas oleh petugas.Diketahui Abdul Salam selain Wakil Ketua DPRD Kota Palopo,
ia juga merupakan perwakilan dari Partai Nasdem untuk menyuarahkan aspirasinya
di parlemen.Namun pada hakekatnya, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Daerah (DPRD) Kota Palopo itu, justru terlibat dalam kasus pencurian Listrik di
Kelurahan …
Oknum Anggota DPRD Diduga Melakukan Pencurian Listrik
Redaksi PortalNews
Kamis, 15 Juli 2021, Juli 15, 2021 WIB
Last Updated
2021-09-16T14:53:51Z
Berita Berikutnya :
memuat...
Terima kasih sudah berkunjung, semoga informasi yang dibagikan dapat bermanfaat.
Bagi pembaca yang ingin berkontribusi mengirim rilis silahkan Hubungi redaksiportalnews@gmail.com.
Silahkan Komentar Anda