Makassar, Portal News - Bupati Luwu, H. Basmin Mattayang
mengucapkan terima kasih dan apresiasi sebesar-besarnya atas kebijakan Wali
Kota Makassar mengenai penggantian nama jalan di Kota Makassar.Pengakuan tersebut disampaikan Bupati Luwu di hadapan
Wali Kota Makassar Moh Ramadhan Pomanto, Ketua DPRD Kota Makassar Rudianto
Lallo serta pimpinan Forkopimda Makassar danKerukunan Keluarga Luwu Raya (KKLR) Sulsel.“Bangsa yang besar adalah bangsa yang mengenal sejarah.
Hari ini Walikota Luwu menorehkan sejarahdi kota Makassar. “Atas nama keluarga dan warga Luwu, kami mengucapkan
terima kasih dan ap…
BERITA UTAMA
Pemerintah
Jalan Cendrawasih Berganti Nama Opu Daeng Risaju, Bupati Luwu Apresiasi Wali Kota Makassar
Jalan Cendrawasih Berganti Nama Opu Daeng Risaju, Bupati Luwu Apresiasi Wali Kota Makassar
Redaksi PortalNews
Selasa, 22 Agustus 2023, Agustus 22, 2023 WIB
Last Updated
2023-12-08T05:20:03Z
Berita Berikutnya :
memuat...
Terima kasih sudah berkunjung, semoga informasi yang dibagikan dapat bermanfaat.
Bagi pembaca yang ingin berkontribusi mengirim rilis silahkan Hubungi redaksiportalnews@gmail.com.
Silahkan Komentar Anda